Resep Daging Rendang yang Enak
Lagi mencari ide Bagaimana Membuat Daging Rendang, Lezat yang unik?, Langkah Mudah untuk Menyiapkan Daging Rendang yang Lezat Sekali memang saat ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kamu. orang-orang memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di gadget untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan wawasan. Dipostingan Kali ini saya akan sharing panduan cara menyiapkan Resep Daging Rendang Anti Gagal untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Daging Rendang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang dapat memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Daging Rendang, pertama dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tak perlu pusing kalau ingin menyiapkan Daging Rendang yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan istimewa. Seterusnya adalah gambar berkaitan dengan Daging Rendang yang dapat Anda jadikan wawasan.
Sajian khas kurban,, daging rendang 🤗🥰,, siapa sih yang ga suka menu masakan yang satu ini🤗,, rendang selalu 😋ada dalam sajian menu khas kurban, selain rasanya yang enak,, dibikin nagih deh😄 Source : @DapurTurnip #kampungidaman#posbaridaman#genkpejuangdapur#cocomtangpost#Cocomtangpost_KhasKurban#cookpadcommunity_Tangerang#cookpadcommunity_Cilegon#cookpadcommunity_Banten#cookpadIndonesia
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk pembuatan Daging Rendang:
- 1 kg daging sapi (potong kotak-kotak)
- 250 ml santan kara
- 6 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun kunyit
- 4 batang serai (memarkan)
- 1 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh merica bubuk
- Bahan Bumbu Halus
- 15 buah cabai merah keriting
- 5 buah cabai rawit merah
- 10 siung bawang merah
- 6 siung bawang putih
- 1 sendok makan kapulaga
- 5 butir bunga lawang
- 1/2 ibu jari jahe
- 1/2 sendok teh kayu manis bubuk
- 2 butir cengkeh
- 1/2 ibu jari lengkuas
Langkah-langkah membuat Daging Rendang
- Siapkan daging sapi, potong kotak sesuai selera, kemudian rebus 2 liter air, setelah mendidih masukan daging sapi yang telah di potong- potong rebus selama 35 menit, kemudian saring dan disahkan 250 ml air rebusan daging, sisihkan.
- Kemudian blender semua bahan bumbu halus atau bisa juga di ulek jika suka, kemudian tumis bahan bumbu halus sampai harum, tumis menggunakan 6 sendok makan minyak. Kemudian masukan daun jeruk, daun kunyit dan serai yang sudah di memarkan.
- Kemudian masukan daging sapi yang sudah di rebus tadi, aduk rata kemudian masukan air sisa rebusan daging. Aduk perlahan kecilkan api dan masak sampai air sedikit menyusut, kemudian masukan santan kara, aduk perlahan masak sampai daging benar-benar empuk dan bumbu meresap.
- Koreksi rasa, tambahkan garam dan merica bubuk setelah di rasa cukup dan bumbu meresap matikan api, angkat taruh dalam wadah dan sajikan.
Terima kasih telah menggunakan resep yang tim kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Daging Rendang yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang menarik untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi bagi Anda yang berkeinginan untuk berjualan makanan. Selamat mencoba!